PENGARUH DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP KEMAUAN LANSIA UNTUK VAKSIN KETIGA SEBAGAI PENCEGAHAN PENULARAN COVID-19 DI DESA SATRIYAN KANIGORO KABUPATEN BLITAR

  • Aryani
  • Wakhida Puspita
  • Lembah Andriani²
  • Veny Erlisa RI³

Abstract

Orang lanjut usia akan menjadi sangat rentan terhadap gangguan kesehatan, seperti yangmarak saat ini adalah virus Covid-19 atau Coronavirus Disease 19. Virus ini dapat menyebabkaninfeksi saluran pernafasan. Perkembangan virus Covid-19 yang begitu cepat dan dampaknyabegitu luas. Sebagai upaya pencegahan virus ini pemerintah mengadakan kegiatan vaksin dansaat ini sudah mencapai dosis ketiga. Dalam hal ini dukungan keluarga diperlukan terhadapkemauan vaksin pada lansia, karena di Desa Satriyan untuk capaian vaksin cukup rendah.Dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh dukungan keluarga terhadap kemauan vaksin padalansia.Metode penelitian ini cross sectional penelitian dengan jenis korelasi analitik. Populasi padapenelitian ini berjumlah 34 responden dengan teknik accidental sampling. Penelitian inidilaksanakan pada bulan April selama 21 hari dengan menggunakan kuisoner. Uji statisticmenggunakan Chi-Square.Hasil penelitian ini menunjukan bahwa diketahui nilai Asymp. Sig. (2-sided) pada uji Person Chi-Square adalah sebesar 0,004. Karena nilai Asymp. Sig. (2-sided) keputusan diatas, dapatdisimpulkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian dapat diartikan bahwa adanya“Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Kemauan Lansia Untuk Vaksin Ketiga SebagaiPencegahan Penularan Covid-19 Di Desa Satriyan Kanigoro Kabupaten Blitar tahun 2022”. Halini dapat diartikan bahwa semakin tinggi dukungan keluarga yang diberikan pada lansia, semakintinggi kemauan lansia untuk vaksin Covid-19 untuk mencegah penularan virus tersebut.
Published
2022-07-18